Motif Gunung Kerinci yang megah dipadukan dengan aksara Incung menciptakan tampilan yang kaya akan makna budaya dan alam. Diperkaya dengan motif daun sirih dan kelok paku, serta bis daun pakis, batik ini menggambarkan hubungan erat antara alam, tradisi, dan masyarakat Kerinci.
Motif Pink Dan Coklat Dan Hitam
Material Kain 100 % cotton: 200CmX115Cm
Reviews
There are no reviews yet.